Supresi (2023)
Pada malam hari, Ani sedang berdebat dengan ayahnya dikarenakan dirinya tidak bisa menjadi seperti ibu. Hingga ketika perdebatan mereka selesai dan beberapa saat setelah itu, ayah jatuh dari tangga, menyebabkan Ani harus menolong ayahnya yang jatuh dari tangga dan di tengah pemadaman listrik pada sehingga dia harus menolong ayahnya dengan mempelajari pertolongan pertama pada buku milik ibunya di gudang.
Setelah mempeljari pertolongan pertama di gudang. Ani menolong ayahnya tetapi ayah terus- terusan menyuruh Ani untuk mengikat ulang balutannya karena menurut ayah ikatan Ani tidak seperti sang Ibu. Ini menyebabkan Ani marah dan melepas semua perasaannya kepada ayahnya. Sambil mengeluarkan semua perasaannya Ani selesai mengikat tali balutan dan setelah itu lampu kembali menyala.
Director & Producer: Bryan Kristhoporus Gondo
DOP: Jason Karunia Liem
Editor: Alexander Justin Susanto
Cast
Hoo Olivia Jovanka Pramono as Ani
Albaransyah Yusuf as Bapak
Binus Film Department 2023